Smallville · S4, E19
Blank
Kevin Grady (JONATHAN BENNETT) mampu membuat orang kehilangan ingatannya. Clark menderita amnesia total karena Kevin. Chloe pun memberi tahu Clark tentang kekuatan supernya dan berusaha membuatnya merahasiakan ini. Saat Clark bertemu dengan Lana, ia terpikat padanya dan memutuskan untuk membagi rahasianya. Lex mencoba membujuk Clark agar ia mau menunjukkan tempat ketiga batu disembunyikan.