Tersembunyi di balik dinding ruang kerja seorang pencipta, terdapat gua-gua yang dipenuhi berbagai makhluk luar biasa. Hidup bersama dalam sihir dan musik, inilah dunia dalam cerita klasik Jim Henson, Fraggle Rock.

Tersembunyi di balik dinding ruang kerja seorang pencipta, terdapat gua-gua yang dipenuhi berbagai makhluk luar biasa. Hidup bersama dalam sihir dan musik, inilah dunia dalam cerita klasik Jim Henson, Fraggle Rock.