Chip Foose dan timnya mengubah kendaraan tua menjadi mesin buatan khusus yang spektakuler. Tim bekerja keras membuat kejutan berkesan untuk pemilik yang tak menyangka.

Dibintangi Chip Foose,  Christopher Jacobs,  Arianny Celeste 
Sutradara Richard Valenzuela