The Power
The Power adalah thriller dunia berdasarkan novel pemenang anugrah Naomi Alderman. Dunia The Power adalah dunia kita, tapi ada kejutan alamnya. Mendadak, gadis-gadis punya kekuatan menyetrum orang jika mau. Ikuti tokoh-tokoh luar biasa dari London ke Seattle, Nigeria ke Eropa Timur, Power berkembang dari rasa geli di tulang selangka para remaja hingga pembalikan total dari keseimbangan kekuatan.